Resep Membuat Tempe Mendoan Gurih dan Lezat
Resep Membuat Tempe Mendoan - Mendoan merupakan makanan khas bagi masyarakat di berbagai kota di Tanah Jawa, seperti Purwokerto, Banyumas, Purbalingga dan sekitarnya. Mendoan sendiri memiliki arti, yakni Mendo dan Dipangan. Arti dari kedua kata tersebut adalah Mendo (Lembek) dan Dipangan (Dimakan). Jadi arti dari Mendoan adalah Lunak jika Dimakan. Naahhh sahabat witnifood sudah tau kan apa
Komentar
Posting Komentar